Pembahasan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 99 Nomor 1-4, Beserta Caranya

- 16 Juli 2023, 22:21 WIB
Ilustrasi kunci jawaban
Ilustrasi kunci jawaban /pexels/gustavo fring

RINGTIMES BALI – Artikel ini berisi pembahasan kunci jawaban IPA Kelas 8 SMP halaman 99 Usaha dan Gaya.

Soal dan kunci jawaban ini berdasarkan buku paket IPA Kelas 8 edisi 2017 oleh Kemdikbud serta pembahasan yang dipandu oleh Shofia Munawaroh, S.Pd (Pendidikan Bahasa Inggris - IAIDA).

Pembahasan kunci jawaban IPA halaman 99 berikut ini ditunjukkan pada kelas 8 SMP Kurikulum 2013.

Pembahasan kunci jawaban IPA halaman 99 kelas 8 berikut ini terkait cara menghitung gaya dan usaha, Uji Kompetensi 2 Nomor satu hingga empat.

Baca Juga: Pembahasan Kunci Jawaban IPS Halaman 232 Kelas 8, Faktor Kekalahan Bangsa Indonesia Melawan Penjajah

Uji Kompetensi Bab 2

A. Pilihan Ganda

1. Perhatikan pernyataan berikut ini.
(1) Edo mendorong meja dengan gaya sebesar 30 N sehingga meja berpindah sejauh 2 m.

(2) Seekor kuda menarik delman dengan gaya sebesar 4.000 N sehingga delman berpindah sejauh 15 m.
(3) Sebuah mobil menghantam sebuah pohon dengan gaya 2.000 N sehingga pohon tumbang di tempat.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x