Pembahasan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 112, Tumbuhan yang Batangnya Mengalami Modifikasi

- 13 Juli 2023, 14:26 WIB
Ilustrasi kentang,
Ilustrasi kentang, /Pexels.com/Pixabay

RINGTIMES BALI – Artikel ini berisi pembahasan kunci jawaban IPA Kelas 8 SMP halaman 112 Ayo Kita Cari Tahu. 

Soal dan kunci jawaban ini berdasarkan buku paket IPA Kelas 8 edisi 2017 oleh Kemdikbud serta pembahasan yang dipandu oleh Sevie Safitri Rosalina lulusan Pendidikan Biologi - IAIN Jember.

Pembahasan kunci jawaban IPA halaman 112 berikut ini ditunjukkan pada kelas 8 SMP Kurikulum 2013.

Pembahasan kunci jawaban IPA halaman 112 kelas 8 berikut ini terkait jenis-jenis tumbuhan bagian batangnya mengalami modifikasi. 

Baca Juga: Pembahasan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 158, Makanan dengan Gizi Seimbang

Ayo, Kita Cari Tahu

Tabel 3.2 Tumbuhan yang Batangnya Mengalami Modifikasi Struktur dan Fungsi

(lihat tabel di buku paket).

1. Nama tumbuhan: Bougenvile

Bentuk/struktur batang: sulur
Fungsi modifikasi: sebagai alat perkembangbiakan vegetatif

2. Nama tumbuhan: Bawang putih dan Bawang merah

Bentuk/struktur batang: umbi lapis
Fungsi modifikasi: sebagai alat perkembangbiakan vegetatif

3. Nama tumbuhan: Rumput teki

Bentuk/struktur batang: geragih
Fungsi modifikasi: sebagai alat perkembangbiakan vegetatif

4. Nama tumbuhan: Ubi

Bentuk/struktur batang: Umbi
Fungsi modifikasi: sebagai alat perkembangbiakan vegetatif

Disclaimer:

Kunci jawaban disertai pembahasan ini bersifat terbuka dan bertujuan untuk membantu orang tua dalam membimbing anaknya belajar.

Kunci jawaban ini tidak terjamin kebenarannya sehingga perlu pengembangan dan eksplorasi lebih lanjut, serta segala penilaian tergantung kepada Bapak/Ibu guru. ***

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x