Soal Ujian Sekolah Sosiologi Kelas 12 SMA MA Tahun 2023, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 11 Juli 2023, 16:50 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban
Ilustrasi Kunci Jawaban /Pexels/Pixabay

RINGTIMES BALI- Berikut ini disajikan contoh soal Ujian Sekolah (US) mata pelajaran Sosiologi, untuk kelas 12 SMA MA tahun 2023, lengkap dengan kunci jawaban.

Kumpulan soal US sosiologi lengkap dengan pembahasan ini, bisa dijadikan bahan belajar siswa-siswi kelas 12 SMA MA, dalam menghadapi ujian sekolah.

Dilansir dari kanal YouTube Jagat Edukasi dan dipandu langsung oleh Silfia Eka Susanti, lulusan Ekonomi, Universitas Mahasaraswati Denpasar, berikut disajikan latihan soal US sosiologi bagi siswa-siswi kelas 12 SMA MA:

  1. Masyarakat di suatu daerah memiliki cara khas untuk menjaga kerukunan dan kekompakan warga, yaitu dengan mengerjakan berbagai urusan secara Bersama dalam bentuk gotong royong. Bukan hanya dalam mengerjakan fasilitas umum seperti jalan, jembatan, tempat ibadah, dan sebagainya, namun juga dalam membangun rumah, menggarap lahan pertanian dan masih banyak lagi. Fungsi nilai sosial menjunjung tinggi gotong royong tersebut adalah sebagai.....

a.Alat membangun solidaritas antar warga masyarakat

b.Pengarah masyarakat dalam berfikir dan bertingkah laku

c.Alat pengawas perilaku individu

d.Benteng perlindungan dari ancaman luar

e.Alat penentu harga sosial dalam beraktivitas

Jawaban: a

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah