Pembahasan dan Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 2 Halaman 180-181, Berapa Bulan 60 Hari?

- 2 Juli 2023, 21:05 WIB
Ilustrasi kunci jawaban Tema 8 kelas 2
Ilustrasi kunci jawaban Tema 8 kelas 2 /Pexels.com / Towfiqu barbhuiya/

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan kunci jawaban Tema 8 kelas 2 halaman 180 181 yang akan disajikan dalam artikel ini.

Pembahasan kunci jawaban dalam artikel ini ditujukkan kepada adik-adik kelas 2 untuk lebih memahami materi terkait Tema 8 halaman 180 181.

Pembahasan Tema 8 kelas 2 berikut ini mengenai cara melakukan perhitungan bulan dalam kalender di halaman 180 181. 

Soal dan kunci jawaban Tema 8 kelas 2 ini berdasarkan buku paket oleh Kemdikbud serta pembahasan yang dipandu oleh Diana Zulfani lulusan Universitas Terbuka jurusan PGSD.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 7 Halaman 226 Kurikulum Merdeka, SMP Merdeka Basketball Club

1. Kereta api tujuan Jakarta Bandung melakukan perbaikan selama 60 hari. Berapa bulankah lama kereta api tujuan Jakarta-Bandung melakukan perbaikan?
Jawaban: 2 bulan
Pembahasan:
1 bulan = 30 hari
60 hari = 60:30 = 2 bulan

2. Uji coba kenaikan harga tiket kereta api dilakukan selama 90 hari. Berapa bulankah coba kenaikan harga tiket itu dilakukan?
Jawaban: 3 bulan
Pembahasan:
1 bulan = 30 hari
90 hari = 3 bulan

3. rel kereta api dilakukan perbaikan selama 30 hari. Berapa bulankah perbaikan rel kereta api dilakukan?
Jawaban: 1 bulan
Pembahasan:
1 bulan ada 30 hari

4. Kereta api yang baru dibeli tiba setelah dipesan selama 120 hari. Berapa bulankah lamanya pemesan kereta api yang baru?
Jawaban: 4 bulan
Pembahasan:
120 : 30 = 4 bulan

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x