Ayo Belajar, Soal-Soal dan Kunci Jawaban PAT/UKK Ekonomi Kelas 10 Semester 2

- 16 Juni 2023, 20:38 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban
Ilustrasi Kunci Jawaban /Pexels/Abhilash Sahoo


5. Benda yang dengan mudah dan umum diterima oleh masyarakat untuk pembayaran pembelian barang, jasa, dan barang lainnya, serta untuk pembayaran utang disebut...
a. Kartu kredit
b. Cek
c. Giro
d. Emas
e. Uang
jawaban: e


6. Bu Indah sangat membutuhkan uang dalam jumlah besar dana cepat untuk biaya pengobatan anaknya di rumah sakit. Bu Indah mendatangi sebuah lembaga keuangan bukan bank (LKBB) untuk menjaminkan agunan berupa emas. lembaga yang dimaksud adalah...
a. Perusahaan sewa guna
b. Pegadaian
c. Perusahaan asuransi
d. Pasar modal
e. Dana pensiun
Jawaban: b


7. Penggunaan alat pembayaran non tunai berupa kartu yang dapat digunakan untuk melakukan penarikan tunai dan atau pemindahan dana adalah...
a. Bilyet giro
b. Uang elektronik
c. Cek
d. Kartu ATM
e. Kartu kredit
Jawaban: d


8. Seorang ibu rumah tangga selalu menyimpan uang di rumah untuk anggaran kesehatan, berdasarkan motifnya,, berarti ibu rumah tangga tersebut melakukan motif...
a. Transaksi
b. Investasi
c. Spekulasi
d. Insidental
e. Berjaga-jaga
Jawaban: e

Disclaimer:

Kunci jawaban disertai pembahasan ini bersifat terbuka dan bertujuan untuk membantu orang tua dalam membimbing anaknya belajar.

Kunci jawaban ini tidak terjamin kebenarannya sehingga perlu pengembangan dan eksplorasi lebih lanjut, serta segala penilaian tergantung kepada Bapak/Ibu guru. ***

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah