Latihan Soal PAT-PAS IPS Kelas 8 SMP Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 7 Juni 2023, 13:46 WIB
Ilustrasi soal dan kunci jawaban IPS
Ilustrasi soal dan kunci jawaban IPS /pexels/pixabay

RINGTIMES BALI- Berikut ini disajikan contoh soal Penilaian Akhir Tahun – Penilaian Akhir Semester (PAT-PAS) Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), untuk kelas 8 SMP semester 2 kurikulum 2013, lengkap dengan kunci jawaban.

Kumpulan soal PAT-PAS IPS lengkap dengan pembahasan ini, bisa dijadikan bahan belajar siswa-siswi kelas 8 SMP, dalam menghadapi ujian kenaikan kelas.

Dilansir dari kanal YouTube Seribu Satu Ide dan dibimbing oleh Silfi Eka Susanti, lulusan Universitas Mahasaraswati Denpasar, berikut disajikan latihan soal PAT-PAS IPS bagi siswa-siswi kelas 8 SMP:

  1.       Berikut ini yang bukan merupakan ketentuan-ketentuan pelaksanaan tanam paksa di Indonesia oleh pemerintah Kolonial Belanda adalah.....

a.Penduduk desa diwajibkan menyediakan 1/5 dari tanahnya untuk ditanami tanaman perdagangan yang laku di Eropa

b.Penduduk desa bebas menjual hasil tanamnya kepada siapa saja

c.Tanah yang dipakai dibebaskan dari pembayaran pajak

d.Bila terjadi kegagalan panen menjadi tanggung jawab petani

Jawaban: b

Penduduk desa bebas menjual hasil tanamnya kepada siapa saja tidak termasuk dalam ketentuan-ketentuan tanam paksa Indonesia.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x