6 Etika Mengunggah Foto Anak di Media Sosial, Calon Orang Tua Harus Tahu!

- 13 Maret 2023, 14:47 WIB
Anak bermain dengan bayi beruang
Anak bermain dengan bayi beruang /Pixabay / cherylholt

RINGTIMES BALI - Saat mengunggah foto anak, tentu ada beberapa ketentuan dan etika-etika tertentu untuk menghindari kerugian yang bisa diterima anak nantinya.

Di era sekarang, mengunggah foto anak di media sosial telah menjadi kebiasaan yang lazim dilakukan oleh setiap orang tua. Foto anak yang diunggah di media sosial oleh orang tua berupa berbagai macam kegiatan. Mulai dari anak yang sedang makan, bermain, tidur, belajar, dan kegiatan sehari-hari lainnya.

Kebiasaan ini biasa disebut sharenting, yaitu kebiasaan membagikan foto anak di media sosial yang bersamaan dengan aktivitas parenting. Namun, meskipun sudah menjadi kebiasaan bagi banyak orang tua masih sedikit yang tahu etika dalam mengunggah foto anak.

Melansir siapnikah.org ada 6 etika dalam mengunggah foto anak di media sosial. Untuk diketahui, siapnikah.org adalah website hasil kolaborasi BKKBN dengan Rumah Perubahan yang ditujukan untuk mengedukasi generasi muda dan calon pengantin dalam menyiapkan diri menuju pernikahan, termasuk persiapan menjadi orang tua.

 

Berikut 6 etika dalam mengunggah foto anak di media sosial yang dilansir dari siapnikah.org

1. Ketahui Foto yang Tidak Boleh Dibagikan

Dalam etika mengunggah foto anak, ada beberapa foto yang pantang untuk dibagikan. Beberapa foto tidak boleh dibagikan dengan alasan untuk menghindari penyalahgunaan foto anak.

Selain itu, beberapa foto pantang dibagikan untuk mencegah anak di-bully atau malu melihat fotonya saat ia sudah besar nanti. 

Halaman:

Editor: Mahatmanta

Sumber: siapnikah.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x