Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 257, Perlawanan Rakyat pada Masa Pendudukan Jepang

- 22 Desember 2022, 13:00 WIB
Inilah kunci jawaban IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) kelas 8 halaman 257 mengenai perlawanan rakyat pada masa pendudukan Jepang.
Inilah kunci jawaban IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) kelas 8 halaman 257 mengenai perlawanan rakyat pada masa pendudukan Jepang. /Pixabay/StockSnap/

Salah satu contoh perlawanannya adalah perlawanan di Aceh.

Nama perlawanannya adalah perlawanan rakyat di Aceh.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 36 Tugas Mandiri 2.2, Cita-cita Nasional Indonesia

Tokoh perlawanannya adalah Tengku Abdul Jahil.

Latar belakangnya adalah pada tanggal 9 Februari 1942, Jepang datang ke Aceh karena Jepang bersikap baik dan menghormati kepercayaan, adat istiadat, dan tokoh Aceh.

Karena perlakukan baik Jepang, rakyat Aceh tidak segan membantu program Jepang dalam membangun Aceh.

Namun setelah program Jepang terwujud, Jepang berbalik merendahkan rakyat Aceh dan melakukan perlawanan kepada Jepang.

Proses perlawanannya adalah perlawanan rakyat Aceh dipimpin oleh Tengku Abdul Jalil yang merupakan guru mengaji di Cot Plieng.

Jepang berusaha membujuk agar berdamai, namun ditolak oleh Tengku Abdul Jepang.

Hingga serangan Jepang pertama di Cot Plieng namun gagal, begitu pula serangan kedua juga gagal.

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x