Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 180, Mengubah Kalimat Fakta Menjadi Artikel Utuh Teks Gempa Bumi

- 6 Desember 2022, 17:10 WIB
Ilustrasi Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 180, Mengubah Kalimat Fakta Menjadi Artikel Utuh Teks Gempa Bumi.
Ilustrasi Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 180, Mengubah Kalimat Fakta Menjadi Artikel Utuh Teks Gempa Bumi. /PEXELS/Jeswin Thomas

5.) Tanah, jalan raya atau jembatan merekah ambruk

6.) Memakan korban jiwa karena tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh gelombang tsunami

Baca Juga: Soal PAS PJOK Kelas 4 SD MI Semester 1 Tahun 2022 Dilengkapi Kunci Jawaban, Full Prediksi

Artikel Utuh:

Pembahasan:

Gempa bumi merupakan peristiwa bergesernya lempengan bumi di daratan maupun dasar laut yang merambat ke permukaan bumi.

Gempa bumi dapat disebabkan oleh aktivitas gunung merapi atau vulkanik maupun aktivitas tektonik sepanjang jalur-jalur rawan bencana.

Gempa bumi yang berpusat di dasar laut dapat menyebabkan tsunami atau disebut gelombang pasang besar dan mampu menghancurkan wilayah pesisir.

Gempa bumi yang berpusat tidak jauh dari kota atau pusat permukiman penduduk akan mengakibatkan kerusakan besar. Hentakan atau gempa besar yang terjadi di dasar laut dan menyebabkan tsunami.

Baca Juga: PKN Kelas 10 Halaman 176, Sebutkan Lima Faktor Pendukung Suatu Integrasi Nasional Bagi Bangsa Indonesia

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x