Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 Halaman 73 Asyik Mencoba, Menghitung Debit dan Volume

- 24 November 2022, 15:30 WIB
Inilah kunci jawaban Matematika halaman 73, soal Asyik Mencoba menghitung debit dan volume untuk kelas 5 SD dan MI sesuai kurikulum 2013.
Inilah kunci jawaban Matematika halaman 73, soal Asyik Mencoba menghitung debit dan volume untuk kelas 5 SD dan MI sesuai kurikulum 2013. /Buku Kemdikbud

 

RINGTIMES BALI – Berikut adalah kunci jawaban Matematika halaman 73, soal Asyik Mencoba menghitung debit dan volume untuk kelas 5 SD dan MI sesuai kurikulum 2013.

Artikel ini akan membahas soal dan kunci jawaban Matematika pada Bab 2 materi kecepatan dan debit termasuk konversi satuan waktu, panjang, dan volume.

Adik-adik dapat mengoreksi kunci jawaban dengan pembahasan Matematika kelas 5 berikut terkait debit dan volume di halaman 73.

Baca Juga: Soal PAS UAS IPA Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban, Full Prediksi Terbaru

Dikutip dari Buku Senang Belajar Matematika Kurikulum 2013 Edisi 2018, inilah pembahasan kunci jawaban matematika kelas 5 halaman 73 oleh Dimas Aji Saputro S. Pd., Alumni Pendidikan Matematika UNEJ:

“Ayo Amati”

Siti melakukan percobaan mengisi air ke bak. Siti mengisi dengan kran. Hasilnya sebagai berikut.

Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya.
Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya. Tangkap layar buku senang belajar matematika kelas 5 SD/Kemdikbud

Baca Juga: Soal PAS UAS IPA Kelas 8 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban, Full Prediksi Terbaru

Mencari Debit

Perhatikan hasil percobaan Siti di atas!

Perbandingan antara volume dan waktu dinamakan Debit.

Debit dapat dirumuskan sebagai berikut.

Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya.
Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya. Tangkap layar buku senang belajar matematika kelas 5 SD/Kemdikbud

Keterangan:

D adalah debit

V adalah volume

t adalah waktu

Baca Juga: Soal PAS UAS IPA Kelas 7 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum Merdeka dengan Kunci Jawaban, Full Prediksi Terbaru

Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya.
Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya. Tangkap layar buku senang belajar matematika kelas 5 SD/Kemdikbud

Contoh 1

90 liter/menit = … liter/detik

Penyelesaian
90 liter/menit = 90 x 1/60 = 1,5 liter/detik

“Asyik Mencoba”

Lengkapilah titik-titik berikut!

Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya.
Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya. Tangkap layar buku senang belajar matematika kelas 5 SD/Kemdikbud

Baca Juga: Soal PAS UAS IPA Kelas 7 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban, Full Prediksi Terbaru

Pembahasan:

1. Diketahui: V = 400 mL dan t = 10 detik

Ditanya: D….?

Jawab: D = V/t = 400/10 = 40 mL/detik

2. Diketahui: V = 600 mL dan t = 20 detik

Ditanya: D….?

Jawab: D = V/t = 600/20 = 30 mL/detik

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 152 Kurikulum Merdeka, Perbedaan Candi Langgam Jawa Tengah dan Jawa Timur

3. Diketahui: V = 200 dm3 dan t = 0,5 jam

Ditanya: D….?

Jawab: D = V/t = 200/0,5 = 400 dm3/jam

4. Diketahui: D = 80.000 mL/detik dan t = 30 detik = 0,5 menit

Ditanya: V….?

Jawab: V = D x t = 80.000 x 0,5 = 40.000 mL = 40 L

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 153 Kurikulum Merdeka, Faktor Penyebab Kemunduran Peradaban Hindu Buddha

5. Diketahui: D = 4 L/menit dan t = 15 menit

Ditanya: V….?

Jawab: V = D x t = 4 x 15 = 60 L = 60 dm3 

Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya.
Kunci jawaban matematika kelas 5 SD tentang debit dan pembahasannya. Tangkap layar buku senang belajar matematika kelas 5 SD/Kemdikbud

Baca Juga: Bahasa Inggris Kelas 11 Halaman 157 ‘The Last Leaf', Post Reading Activity-Discussion Questions

Demikian kunci jawaban matematika tentang menghitung volume dan debit pada tabel di halaman 73. Semoga bermanfaat.

Disclaimer:

Artikel konten ini disajikan dan dibuat bertujuan untuk memberikan alternatif jawaban sekaligus bahan referensi dalam belajar siswa. Pembahasan kunci jawaban ini bersifat terbuka dan tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Senang Belajar Matematika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x