Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Halaman 35, Mengubah Kalimat Langsung Atau Sebaliknya

- 4 Oktober 2022, 08:20 WIB
Ilustrasi kunci jawaban dari materi mengubah kalimat langsung atau sebaliknya, halaman 35 untuk siswa kelas 5 SD dan MI.
Ilustrasi kunci jawaban dari materi mengubah kalimat langsung atau sebaliknya, halaman 35 untuk siswa kelas 5 SD dan MI. /PEXELS/Katerina Holmes

RINGTIMES BALI - Berikut ini adalah pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia, halaman 35 materi mengubah Kalimat langsung atau sebaliknya untuk kelas 5 SD MI.

Pembahasan kunci jawaban pada halaman 35 Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI, bisa membantu baik dari siswa, guru maupun orang tua untuk belajar dan mengevaluasi dari materi.

Pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia dipandu oleh Alumni Sastra Indonesia Universitas Jember, Suci Annisa Caroline, S.S.

Baca Juga: Orientasi, Rangkaian Peristiwa, Komplikasi, dan Resolusi Cerpen Anak Rajin dan Pohon Pengetahuan

Dilansir dari laman Buku Sekolah Elektronik Kemdikbud pada 3 Oktober 2022, simak kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI pada halaman 35.

1. Kalimat langsung: Budi mengatakan, “Baju yang kupakai ini hadiah ulang tahunku.”

Kalimat tidak langsung adalah baju yang dipakai Budi merupakan hadiah ulang tahunnya.

Baca selengkapnya klik link berikut: Klik di sini

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah