Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 121 122 Tugas 1, Unsur yang Dominan pada Cuplikan Cerita

- 2 Oktober 2022, 11:16 WIB
Ilustrasi pembahasan Bahasa Indonesia kelas 11 Halaman 121 122 Tugas 1, unsur yang dominan pada cuplikan cerita
Ilustrasi pembahasan Bahasa Indonesia kelas 11 Halaman 121 122 Tugas 1, unsur yang dominan pada cuplikan cerita /PEXELS/Mary Taylor

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan soal serta kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 11 halaman 121 Tugas 1 tentang unsur apa saja yang dominan pada cuplikan-cuplikan cerita.

Artikel ini memaparkan pembahasan soal serta kunci jawaban soal Bahasa Indonesia untuk siswa kelas 11 SMA MA SMK pada halaman 121.

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 117 Tugas, Nilai-nilai Kehidupan dari Penggalan Cerpen

Pembahasan soal dan kunci jawaban ini bertujuan untuk membantu dan memudahkan adik-adik kelas 11 dalam belajar maupun mengerjakan soal-soal Bahasa Indonesia yang dirasa sulit.

Dilansir dari buku paket Bahasa Indonesia kelas 11 edisi 2017 Kemendikbud, berikut pembahasannya oleh Lilia Sari, S.Pd. alumni UMM Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. 

Tugas 1

1. Unsur apa saja yang dominan pada cuplikan-cuplikan cerita berikut? Berkelompoklah untuk mendiskusikan unsur-unsur cerpen.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal UTS PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Kurikulum 2013 Materi Cerita Rakyat Bagian 3

a. Kalau begitu mengapa Syarifudin meninggal pada hari kedua, setelah dia disunat? Darah tak banyak keluar dari lukanya. Syarifudin kan juga penurut. Pendiam. Setengah bulan, hampir, dia mengurung diri karena kau mengatakan kelakuan abangnya sehari sebelum disunat itu….” (lihat selengkapnya di buku)

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x