Soal PTS Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan Kelas 6 Semester 1 Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 27 September 2022, 12:00 WIB
Berikut soal PTS Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan kelas 6 semester 1 tahun 2022 lengkap dengan kunci jawaban.
Berikut soal PTS Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan kelas 6 semester 1 tahun 2022 lengkap dengan kunci jawaban. /Pexels/Katerina Holmes/

RINGTIMES BALI – Berikut ini soal PTS Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan kelas 6 semester 1 tahun 2022 lengkap dengan kunci jawaban.

Pada artikel ini akan dibahas kunci jawaban soal PTS pelajaran Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan untuk adik-adik kelas 6 SD MI.

Latihan soal PTS ini bertujuan untuk membantu adik-adik kelas 6 dalam belajar untuk persiapan menghadapi Penilaian Tengah Semester Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan di sekolah.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 192 193 194 195, Uji Kompetensi Bab 4 Listrik Statis Bagian B

Dilansir dari rangkuman materi Tema 2 kelas 6 Kemendikbud, berikut pembahasannya dipandu Diana Zulfani, S.Pd. alumni UT PGSD, serta bahasan dari Sahabat Syams.

1. Masyarakat saling menghormati dan menghargai perbedaan yang ada, merupakan bentuk sikap….

a. Peduli

b. Toleransi

c. Egois

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x