Soal UTS IPAS Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru

- 26 September 2022, 20:20 WIB
Ilustrasi Soal UTS IPAS Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru.
Ilustrasi Soal UTS IPAS Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru. /PEXELS/olia danilevich

3. bagian tumbuhan yang berperan menyerap air dan nutrisi dari dalam tanah dan juga menopang tumbuhan adalah...
a. akar
b. batang
c. buah
d. bunga

pembahasan : akar adalah bagian tumbuhan yang menyerap air dan menopangnya
jawaban: A

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 147 Aktivitas Siswa 6, Membaca Kisah Ilustrasi

4. Tempat tumbuhan membuat makanan terjadi di...
a. akar
b. bunga
c. daun
d. batang

pembahasan : tumbuhan membuat makanan di daun melalui proses fotosintesis
jawaban: C

5. Bagian tanaman yang berfungsi sebagai tempat perkembangbiakan tumbuhan adalah...
a. batang
b. daun
c. akar
d, bunga

pembahasan : perkembangbiakan tumbuhan terjadi di bagian bunga
jawaban: D

6. Bagian tanaman yang mengantarkan air, nutrisi dan makanan ke seluruh bagian tumbuhan adalah...
a. daun
b. batang
c. akar
d. buah

pembahasan : batang berfungsi mengantarkan makanan ke seluruh bagian tumbuhan
jawaban: B

Baca Juga: Soal UTS PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x