Soal PTS PAI Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 25 September 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi soal PAI kelas 7 yang bisa dipelajari untuk persiapan PTS semester 1 sesuai Kurikulum Merdeka Tahun 2022 dan kunci jawaban.
Ilustrasi soal PAI kelas 7 yang bisa dipelajari untuk persiapan PTS semester 1 sesuai Kurikulum Merdeka Tahun 2022 dan kunci jawaban. /PIXABAY/congerdesign

7. Hadis berfungsi sebagai penjelas terhadap ayat-ayat yang memerlukan perincian atau penjelasan lebih lanjut. Keterangan tersebut menunjukkan fungsi hadis...
a. Bayan at taqrir
b. Bayan an nasakh
c. Bayan at tasyri
d. Bayan at tasfir

Pembahasan: keterangan tersebut menunjukkan fungsi hadis bayan at tafsir.
Jawaban: d

8. Dalil yang menyebutkan Asmaul Husna Allah adalah Q.S A A'raf ....
a. Ayat 180
b. Ayat 181
c. Ayat 182
d. Ayat 183

Pembahasan: dalam Q,S A A'raf ayat 180 menyebutkan tentang dalil Asmaul Husna Allah.
Jawaban: a

9. Di dunia ini ada suara yang tidak bisa kita dengar sebab pendengaran manusia terbatas. Hal tersebut berbeda dengan pendengaran Allah yang tidak terbatas sebab Allah memiliki Asmaul husna...
a. Al Alim
b. As Sami
c. Al Basr
d. Al Khabir

Pembahasan: pendengaran Allah tak terbatas disebut Asmaul Husna As Sami.
Jawaban: b

Baca Juga: Soal UTS PTS MTK Kelas 7 SMP MTs Kurikulum 2013 Materi Bilangan Berpangkat

10. Cara meneladani Asmaul Husna adalah dengan mengilhami dalam hati, mengucapkan dengan lisan serta...
a. Melakukan zikir sepanjang waktu
b. Menghafalkan seluruh asmaul husna
c. Menuliskan di buku catatan
d. Mengamalkan pada setiap perbuatan

Pembahasan: Asmaul Husna diteladani dalam hati, perkataan dan perbuatan.
Jawaban: d

Itulah pembahasan soal dan kunci jawaban yang bisa dipelajari untuk lebih memahami  materi.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah