Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 143, Fakta dan Opini Setiap Paragraf Memotret Kondisi Kesehatan Indonesia

- 25 September 2022, 06:25 WIB
Pembahasan materi Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 143.
Pembahasan materi Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 143. /Tangkapan Layar Buku Kemdikbud

Fakta:

Keempat transisi tersebut adalah transisi demografi, epidemologi, gizi dan transisi perilaku.

Opini:

Kini rakyat Indonesia mengalami empat transisi masalah kesehatan yang mmberikan dampak double burden alias beban ganda.

Paragraf 3

Fakta:

Sementara itu, masalah kesehatan klasik dari populasi penduduk yang bayi, balita, remaja dan ibu hamil tetap saja belum berkurang.

Opini:

Transisi demogradi ditandai dengan usia harapan hidup yang meningkat, berakibat penduduk usia lanjut bertambah dan menjadi tantangan tersendiri bagi sektor kesehatan karena meningkatnya kasus-kasus geriatri.

Baca Juga: Soal PTS Prakarya Kelas 8 Semester 1 Tahun 2022 Part 2 dan Kunci Jawaban Lengkap

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah