Soal UTS PTS IPS Kelas 9 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 19 September 2022, 14:10 WIB
Ilustrasi soal UTS PTS mata pelajaran IPS kelas 9 SMP MTs, soal pilihan ganda dengan pembahasan lengkap terbaru 2022.
Ilustrasi soal UTS PTS mata pelajaran IPS kelas 9 SMP MTs, soal pilihan ganda dengan pembahasan lengkap terbaru 2022. /Pixabay.com/moinzon

3. Perdagangan internasional kecuali berdampak positif juga bisa berdampak negatif apabila tidak dipersiapkan dengan baik oleh negara tersebut.

Baca Juga: Soal UTS PAI Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka yang Lengkap dengan Kunci Jawaban

Berikut ini yang merupakan dampak negatif dari adanya perdagangan internasional adalah…

A. Adanya alih teknologi

B. Terpenuhinya kebutuhan dalam negeri

C. Perusahaan dalam negeri terancam bangkrut sebab kalah bersaing

D. Meningkatkan hubungan antar negara

Jawaban: C

Pembahasan: Banyak industri yang kurang mampu bersaing sehingga gulung tikar

4. Politik ekonomi di mana menjual barang di luar negeri lebih murah dibandingkan di dalam negeri, setelah bisa menguasai pasar di luar negeri maka secara perlahan-lahan harga di luar negeri dinaikkan disebut politik…

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah