Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 Terbaru, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 19 September 2022, 08:52 WIB
Ilustrasi Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 Terbaru, Lengkap dengan Kunci Jawaban.
Ilustrasi Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 Terbaru, Lengkap dengan Kunci Jawaban. /PIXABAY/Domas

3. Gerakan mengayunkan kaki dan menendang bola termasuk kombinasi gerak dasaar...
a. non lokomotor dan manipulatif
b. lokomotor dan non lokomotor
c. lokomotor dan manipulatif
d. manipulatif dan lokomotor

pembahasan : mengayunkan kaki = gerak lokomotor, menendang bola =  gerak manipulatif
jawaban: C

Baca Juga: Sejarah Indonesia Kelas 11 SMA MA Halaman 60, Subbab C Pengerahan dan Penindasan Versus Perlawanan

4. Teknik dasar bola voli dimana sebagai pukulan pertama bermain bola voli adalah...
a. passing bawah
b. passing atas
c. servis
d. smash

pembahasan : pukulan pertama dalam permainan voli disebut servis
jawaban: C

5. Dribbling adalah gerak atau teknik dasar dalam permainan bola basket yang artinya...
a. menggiring
b. mengoper
c. menembak
d. menghalau

pembahasan : dribbling = menggiring
jawaban: A

6. Lemparan atau operan bola kepada teman satu tim yang dilakukan di depan dada dan arah operan lurus ke depan dalam permainan bola basket dinamakan operan...
a. bounce pass
b. chest pass
c. overhead pass
d. shield pass

pembahasan : operan tersebut disebut operan chest pass
jawaban: B

Baca Juga: Soal UTS PTS Prakarya Kelas 7 SMP MTs Kurikulum 2013 Materi Manfaat dari Buah-buahan

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah