Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 51, Jelaskan Pentingnya Pokok-pokok Pikiran Pembukaan UUD 1945

- 17 September 2022, 11:50 WIB
Ilustrasi kunci jawaban PKN kelas 9 halaman 51, soal Uji Kompetensi Bab 2 nomor 6 yaitu Jelaskan pentingnya pokok-pokok pikiran Pembukaan UUD 1945.
Ilustrasi kunci jawaban PKN kelas 9 halaman 51, soal Uji Kompetensi Bab 2 nomor 6 yaitu Jelaskan pentingnya pokok-pokok pikiran Pembukaan UUD 1945. /pexels.com/

RINGTIMES BALI – Salam Semangat Belajar! Mari kita bahas kunci jawaban PKN kelas 9 SMP MTs halaman 51, soal Uji Kompetensi Bab 2 nomor 6 yaitu Jelaskan pentingnya pokok-pokok pikiran Pembukaan UUD 1945.

Dalam artikel ini akan memaparkan pembahasan soal dan kunci jawaban PKN kelas 9 pada bab 2 materi Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

Kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu adik-adik dalam menyelesaikan tugas PKN kelas 9 SMP serta menjadi referensi untuk menemukan jawaban.

Baca Juga: Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1 dengan Kunci Jawaban

Dilansir dari Buku Kemdikbud K13 Edisi Revisi 2017, inilah kunci jawaban PKN Kelas 9 halaman 51 soal Uji Kompetensi nomor 6 menurut Kunti Nur Affifah, S. Pd., Alumni Pendidikan PKN Universitas Muhammadiyah Malang sebagai berikut:

6. Jelaskan pentingnya pokok-pokok pikiran Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi bangsa Indonesia!

Pembahasan: Pokok-pokok pikiran UUD 1945 sebelum amandemen menegaskan bahwa Pokok-pokok pikiran tersebut meliputi suasana kebatinan dari UUD 1945 yang mewujudkan cita-cita hukum (rechtsidee) yang menguasai hukum dasar negara, baik hukum yang tertulis (UUD) maupun hukum yang tidak tertulis.

Baca Juga: Soal PTS Tema 3 Kelas 6 Semester 1 Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Sehingga dapat disimpulkan bahwa pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 adalah sumber hukum tertinggi di Indonesia.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x