Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 36, Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-cita Nasional

- 15 September 2022, 20:53 WIB
 Ilustrasi kunci jawaban PKN kelas 9 pada Halaman 36 tentang Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-Cita Nasional.
Ilustrasi kunci jawaban PKN kelas 9 pada Halaman 36 tentang Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-Cita Nasional. /mufidpwt/pixabay

RINGTIMES BALI –   Berikut penjelasan penjelasan PKN kelas 9 halaman 36 tentang Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-Cita Nasional.

Artikel ini akan menjelaskan penjelasan kunci jawaban tentang PKN untuk adik-adik kelas 9 pada halaman 36 tentang Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-Cita Nasional.

Penjelasan penjelasan ini bertujuan untuk membantu adik-adik kelas 9 dalam belajar maupun mengerjakan soal PKN tentang Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-Cita Nasional.

Baca Juga: Sejarah Indonesia Kelas 11 SMA MA Halaman 195, Mendeskripsikan Peran PI dalam Perjuangan Kemerdekaan

Dilansir dari buku paket PKN kelas 9, berikut pembahasannya dipandu oleh Kunti Nur Afifah, Prodi Pendidikan PKN, Universitas Muhammadiyah Malang.

Tugas Mandiri 2.2

Apa yang harus dilakukan oleh bangsa Indonesia dalam mencapai cita-cita nasional untuk mewujudkan masyarakat Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur? pendapatmu dalam bentuk tabel seperti berikut.

1.Cita-Cita Nasional:

Merdeka

Upaya Bangsa Indonesia:

Baca Juga: Soal UTS PTS PKN Kelas 7, Materi Apakah Maksud dari Keanekaragaman dan Kelestarian Bagian 6

Untuk cita-cita merdeka seluruh rakyat Indonesia berjuang untuk melawan dengan mengorbankan seluruh jiwa dan juga raga. 

2.Cita-Cita Nasional:

Bersatu

Upaya Bangsa Indonesia:

Upaya seluruh rakyat Indonesia untuk mewujudkan sebuah kolaborasi yakni memanfaatkan rasa ego dengan hanya mendahulukan sebuah kepentingan umum untuk dibandingkan dengan sebuah kepentingan pribadi.

Menjaga sikap toleransi.

Baca Juga: Soal PTS Prakarya Kelas 8 Semester 1 Terbaru 2022 Beserta Kunci Jawaban, Dilengkapi Pembahasan

3.Cita-Cita Nasional:

Berdaulat

Upaya Bangsa Indonesia:

Upaya rakyat seluruh Indonesia untuk berdaulat yakni dengan belajar untuk lebih mandiri dengan tidak mengandalkan negara lain, menyediakan impor dan juga mendukung ekspor, belajar untuk memberdayakan sebuah sumber daya alam sendiri.

4.Cita-Cita Nasional:

Adili

Upaya Bangsa Indonesia:

Baca Juga: Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 10 Semester 1 Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Untuk mewujudkan suatu keadilan maka seluruh rakyat Indonesia harus mematuhi hukum di negara Indonesia, memberikan kebebasan kepada setiap orang dalam menentukan sebuah pilihan dan juga saling menghargai pendapat orang lain.

5.Cita-Cita Nasional:

Makmur

Upaya Bangsa Indonesia:

Agar bisa makmur, maka seluruh rakyat Indonesia terus meningkatkan pendidikan di Indonesia, meningkatkan kualitas SDM, upaya yang adil terhadap rakyat.

Demikian pembahasan penjelasan PKN kelas 9 halaman 36 tentang Tugas Mandiri 2.2 Upaya Bangsa Indonesia Mencapai Cita-Cita Nasional.

Disclaimer:   artikel ini bertujuan untuk membantu siswa belajar. Jawaban bersifat tidak mutlak dan terbuka sehingga dapat dikembangkan kembali oleh siswa dengan bimbingan guru maupun orang tua.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x