Pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 12 Halaman 95, Tokoh-Tokoh dalam Upaya Pembebasan Irian Barat

- 13 September 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi pembahasan Sejarah indonesia Kelas 12 pada halaman 95 tentang Tokoh-tokoh dalam Upaya Pembebasan Irian Barat.
Ilustrasi pembahasan Sejarah indonesia Kelas 12 pada halaman 95 tentang Tokoh-tokoh dalam Upaya Pembebasan Irian Barat. /PIXABAY/Vic_B / 10286 images

RINGTIMES BALI – Berikut penjelasan pembahasan Sejarah indonesia Kelas 12 halaman 95 tentang Tokoh-tokoh dalam Upaya Pembebasan Irian Barat dan Peranannya.

Artikel ini akan memaparkan pembahasan tentang Sejarah indonesia untuk adik-adik Kelas 12 pada halaman 95 tentang Tokoh-tokoh dalam Upaya Pembebasan Irian Barat dan Peranannya.

Penjelasan pembahasan ini bertujuan untuk membantu adik-adik Kelas 12 dalam belajar maupun mengerjakan soal Sejarah indonesia tentang Tokoh-tokoh dalam Upaya Pembebasan Irian Barat dan Peranannya.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 39, Upaya Bangsa Indonesia Mewujudkan Tujuan Negara Indonesia

Dilansir dari buku paket Sejarah indonesia Kelas 12, berikut pembahasannya dipandu oleh Diana Purbawati Sastra Sejarah UNEJ.

TUGAS

Mengenai informasi mengenai tokoh-tokoh yang memiliki kaitan dengan upaya Irian Barat. Buat keterangan singkat tentang tokoh-tokoh tersebut berikut peran mereka. Informasi bisa kamu dapatkan melalui studi pustaka dan internet.

Pembahasan:

1.)Yos Soedarso

Laksamana Madya Yosaphat Soedarso telah lahir di Salatiga, Jawa Tengah, 24 November 1925. Beliau adalah seorang pahlawan nasional Indonesia.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah