Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 110, Nilai-nilai yang Berkembang dalam Kehidupan Masyarakat

- 12 September 2022, 10:10 WIB
Pembahasan soal Bahasa Indonesia kelas 11 halaman 110
Pembahasan soal Bahasa Indonesia kelas 11 halaman 110 /Buku paket Bahasa Indonesia kelas 11/Buku.kemdikbud.go.id/

Baca Juga: PKN Kelas 11 Halaman 65, Tugas Mandiri 2.2 Karakteristik Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia Setiap Periodenya

Ia sangat dikagumi oleh banyak orang di desa ia tinggal yaitu desa Jatipamor, Majalengka.

Setiap hari, Susi harus membantu ibunya untuk berjualan di pasar dari sore sampai malam hari.

Hal ini karena pasar tersebut mulai buka dari sore hari sampai larut malam.

Beberapa bulan yang lalu, ayah Susi telah meninggal karena penyakit yang dideritanya.

Baca Juga: PKN Kelas 11 Halaman 70, Contoh Perilaku Mencerminkan Nilai-nilai Demokrasi di Berbagai Lingkungan

Pagi hari, Susi beraktivitas seperti biasanya yaitu sekolah.

Dengan aktivitas rutin yang harus dilakukannya, Susi tidak sedikitpun mengeluh.

Apalagi meratapi takdir yang sudah terjadi.

Semangat untuk terus berjuang dan bersabar adalah kunci Susi dalam menjalani kehidupan ini.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah