Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 121, Bagaimana Tumbuhan Kelapa dan Palem dapat Memiliki Batang yang Besar

- 7 September 2022, 14:10 WIB
Kunci jawaban untuk mata pelajaran IPA kelas 8 halaman 121
Kunci jawaban untuk mata pelajaran IPA kelas 8 halaman 121 /Buku paket IPA kelas 8/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Berikut kunci jawaban untuk mata pelajaran IPA kelas 8 halaman 121.

Harapannya dengan adanya kunci jawaban ini adalah untuk membantu para siswa kelas 8 yang akan belajar secara mandiri untuk mata pelajaran IPA.

Namun alangkah baiknya, untuk kalian sebelum menuju ke kunci jawaban, buka buku paket IPA kelas 8 terlebih dahulu dan amati soal di halaman 121 dengan seksama.

Inilah kunci jawaban IPA kelas 8 halaman 121, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik dan dipandu oleh alumni Pendidikan IPA IAIN Jember, Sevie Safitri Rosalina, S.Pd.

Baca Juga: Latihan Soal Bahasa Inggris Kelas 8 SMP MTs Materi Present Continuous Tense, Dilengkapi Kunci Jawaban

Bagaimana Tumbuhan Kelapa dan Palem dapat Memiliki Batang yang Besar

Jaringan  meristem atau disebut juga jaringan embrional adalah jaringan yang sel-selnya aktif membelah diri secara mitosis.

Hal ini yang menyebabkan sel-sel tumbuhan semakin bertambah dan menyebabkan tumbuhan mengalami pertambahan tinggi dan volume.

Berdasarkan asal terbentuknya, jaringan meristem dapat dikelompokkan menjadi dua macam.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x