Kunci Jawaban PTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 1 Terbaru 2022, Full Pembahasan

- 5 September 2022, 21:45 WIB
Ilustrasi kunci jawaban PTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 1 Terbaru 2022, full pembahasan.
Ilustrasi kunci jawaban PTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 1 Terbaru 2022, full pembahasan. /PIXABAY/toodlingstudio

RINGTIMES BALI - Adik-adik inilah latihan soal yang bisa dipelajari sebelum menghadapi PTS semester 1 tahun 2022.

Kali ini kita akan membahas soal PTS Bahasa Indonesia untuk kelas 8 SMP MTs semester 1 tahun 2022.

Pembahasan soal dan kunci jawaban ini bisa adik-adik pelajari untuk persiapan menghadapi ujian tengah semester.

Berikut beberapa soal dari kanal Jagat Edukasi dengan pembahasan dipandu alumni Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Unmuh Jember, Muhammad Khusaini S.Pd:

Baca Juga: Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 7 Bab 1 Materi Sumber Daya Alam Bagian 2 Terbaru 2022

1. teks berita sebaiknya ditulis secara ...
a. jelas dan singkat
b. jelas, padat dan singkat
c. panjang, lebar dan jelas
d. padat dan singkat

pembahasan : teks berita sebaiknya singkat, padat dan jelas
jawaban: B

2. Berikut yang bukan merupakan struktur teks berita adalah...
a. sumber berita
b. simpulan
c. peristiwa
d. orientasi

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Halaman 246, Kegiatan 9.6 Membuat Kalimat Ungkapan

pembahasan : simpulan tidak termasuk struktur teks berita
jawaban: B

3. Ekspresi yang tepat untuk membacakan berita tentang korban meninggal Covid-19 adalah...
a. berempati
b. bergembira
c. bersemangat
d. menyenangkan

pembahasan : saat membaca berita korban meninggal akibat covid kita harus menggunakan ekspresi berempati
jawaban: A

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 9 Halaman 157-159 A Semester 1 Pilihan Ganda Full Pembahasan 2022

4. Orang yang memberikan informasi dalam berita disebut...
a. pewawancara
b. cameraman
c. penyiar
d. narasumber

pembahasan : pemberi informasi dalam berita disebut narasumber
jawaban: D

5. Berikut yang bukan karakteristik berita adalah...
a. aktual
b. rapi
c. menarik
d. faktual

pembahasan : karakteristik berita adalah aktual, menarik dan faktual
jawaban: B

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 9 SMP MTs Halaman 22 23, Ayo Berlatih Pilihan Ganda Materi Meyakini Hari Akhir

6. Penggunaan keterangan waktu yang tepat adalah...
a. Sepuluh hari menjelang lebaran pelabuhan penyeberangan merak mulai padat
b. Banjir kembali menggenangi wilayah Jakarta
c. Gempa yang terjadi di Karawang tidak berpotensi tsunami
d. Pilkada akan dilakukan di beberapa daerah secara bertahap.

pembahasan : sepuluh hari menjelang lebaran adalah keterangan waktu
jawaban: A

7. Hal-hal yang harus diperhatikan untuk memahami teks berita memuat what, when, where, who, why dan how biasa disebut juga....
a. 4 W + 1H
b. 4 W
c. 5 W + 1 H
d. W H

pembahasan : saat membuat berita kita harus memahami 5 W 1H
jawaban: C

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 143, Menemukan Fakta dan Opini Memotret Kondisi Kesehatan Indonesia

8. Teks iklan merupakan media komunikasi yang biasanya dapat dilihat di...
a. jurnal illmiah
b. teks laporan
c. teks berita
d. surat kabar

pembahasan: teks iklan biasanya terdapat di surat kabar
jawaban: D

9. Hal yang harus dicatat dalam melakukan wawancara adalah kecuali...
a. cara wawancara
b. tujuan wawancara
c. simpulan wawancara
d. nama narasumber

pembahasan : cara wawancara tidak perlu dicatat dalam wawancara
jawaban: A

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 155, Temukanlah Fakta yang Terdapat pada Artikel 1 dan 2

10. Berikut unsur-unsur yang terdapat dalam pementasan drama, kecuali...
a. pemain
b. sutradara
c. tata panggung
d. penonton

pembahasan : unsur dalam pementasan drama antara lain pemain, sutradara dan tata panggung
jawaban: D

Demikian pembahasan latihan soal beserta kunci jawaban yang bisa dipelajari untuk menghadapi ujian semester 1.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 77 78 79, Zakat Fitrah dan Zakat Mal Terlengkap 2022

Disclaimer :

- Artikel ini dibuat dan disajikan untuk membantu siswa dalam belajar.

- Latihan soal dalam artikel ini dibuat sesuai materi kurikulum terbaru 2022.

- Pembahasan soal dalam artikel ini bersifat terbuka, siswa bisa mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.

- Artikel ini tidak menjamin kebenaran jawaban 100 persen.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah