Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 93-94 Terbaru 2022, Kegiatan 4.1 Puisi Hujan Bulan Juni

- 3 September 2022, 19:00 WIB
Berikut kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs halaman 93-94, Kegiatan 4.1 Puisi Hujan Bulan Juni Kurikulum 2013, terbaru 2022.
Berikut kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs halaman 93-94, Kegiatan 4.1 Puisi Hujan Bulan Juni Kurikulum 2013, terbaru 2022. /Screenshoot buku Bahasa Indoensia kelas 8 Kurikulum 2013

tak ada yang lebih bijak
dari hujan bulan Juni
dihapusnya jejak-jejak kakinya
yang ragu-ragu di jalan itu

tak ada yang lebih arif
dari hujan bulan Juni
dibiarkannya yang tak terucapkan
diserap akar pohon bunga itu

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 159 Bagian B Uraian

A) Baca kembali puisi berjudul "Hujan Bulan Juni". Kemudian, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

1) Mengapa teks itu dikatakan sebagai puisi?

Jawaban: teks itu dikatakan sebagai puisi karena mengungkapkan pikiran dan perasaan penulis dengan menggunakan rangkaian kata yang indah.

2) Teks itu mengungkapkan perasaan apa: sedih, kagum, cemburu, rindu, atau sayang?

Jawaban: Teks tersebut mengungkapkan perasaan kagum karena diungkapkan dengan kata-kata seperti “tak terucapkan”.

3) Keindahan apa yang tampak pada rangkaian kata di dalam teks tersebut?

Jawaban: Keindahan yang tampak pada rangkaian kata di dalam teks tersebut yaitu keindahan alam karena hujan yang turun di bulan Juni.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah