Pembahasan IPA Kelas 10 Halaman 115 Kurikulum Merdeka, Ayo Berlatih Carilah Data Nomor Atom

- 3 September 2022, 12:30 WIB
Berikut pembahasan IPA kelas 10 halaman 115 Kurikulum Merdeka Ayo Berlatih carilah data nomor atom dan nomor massa dari unsur aluminium.
Berikut pembahasan IPA kelas 10 halaman 115 Kurikulum Merdeka Ayo Berlatih carilah data nomor atom dan nomor massa dari unsur aluminium. /IPA kelas 10/buku.kemdikbud/

RINGTIMES BALI – Adik-adik berikut ini pembahasan IPA kelas 10 halaman 115 Kurikulum Merdeka Ayo Berlatih Carilah data nomor atom dan nomor massa dari unsur aluminium.

Artikel ini akan menyajikan pembahasan soal IPA untuk adik-adik kelas 10 SMA MA SMK pada halaman 115.

Pembahasan ini bertujuan untuk membantu adik-adik kelas 10 dalam belajar dan memahami soal-soal IPA yang dirasa sulit.

Dilansir dari buku paket IPA kelas 10 Kurikulum Merdeka, berikut pembahasannya dipandu Sevie Safitri Rosalina, S.Pd. alumni IAIN Jember Pendidikan IPA.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 65-66 Kegiatan 3.2, B. Buktikanlah Kedua Teks Bagian Eksposisi

Ayo Berlatih

Carilah data nomor atom dan nomor massa dari unsur aluminium dan unsur kalsium pada tabel sistem periodik.

Buatlah konfigurasi elektron kedua unsur tersebut menggunakan diagram teori model atom Bohr (lihat contoh pada Tabel 5.4). Tentukan jumlah kulit dan jumlah elektron valensinya.

Pembahasan:

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah