Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Bab 7 Materi Tentang Kalor Terbaru 2022

- 1 September 2022, 21:18 WIB
Ilustrasi kunci jawaban IPA kelas 7 bab 7 semester 1 Tentang Kalor. Ilmu pengetahuan Alam (IPA) kelas 7 SMP Mts.
Ilustrasi kunci jawaban IPA kelas 7 bab 7 semester 1 Tentang Kalor. Ilmu pengetahuan Alam (IPA) kelas 7 SMP Mts. /PEXELS/Jessica Lewis Creative

RINGTIMES BALI - Simak pembahasan kunci jawaban IPA kelas 7 SMP MTs semester 1 Bab 7 Materi Tentang Kalor Terbaru 2022.

Artikel ini adalah pembahasan kunci jawaban kunci jawaban IPA kelas 7 SMP MTs materi Tentang Kalor yang berdasarkan pada pengamatan dan berbagai informasi yang didapat.

Sebelum menjawab soal yang materi Tentang Kalor adik-adik kelas 7 SMP MTs perlu melakukan pengamatan di sekitar dan mencari berbagai informasi baik itu melalui buku, internet, majalah, maupun koran.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 150, Uji Kompetensi Bab 8 Partikel Penyusun Benda dan Makhluk Hidup

Dilansir dari Buku IPA Semester 1 terbitan Kemdikbud kurikulum 2013 edisi revisi 2017 pada hari kamis 1 September 2022, menurut Alumni Pendidikan IPA Biologi - IAIN Jember, Sevie Safitri Rosalina S.Pd.

1. Panci yang telah dipanaskan merupakan sebuah contoh dari perpindahan kalori dengan cara ...

a. Konduksi

b. Radiasi

c. Isolasi

d. Konveksi

Jawaban: a. Konduksi

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 59 Task 2, What Is Taj Mahal Actually

Pembahasan: Konduksi ialah merupakan proses perpindahan kalor tanpa disertai perpindahan bagian-bagian oleh zat itu sendiri.

2. Pernyataan di bawah ini yang merupakan sebuah hubungan kalor dengan suhu benda, kecuali ...

a. Semakin sedikit jumlah kalor, semakin tinggi suhu bendanya

b. Jumlah kalor yang sedikit membuat suhu benda rendah

c. Jumlah kalor dapat menentukan suhu benda

d. Semakin banyak jumlah kalornya, semakin tinggi suhu bendanya

Baca Juga: Kunci Jawaban Kegiatan 2.4 Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 37, 38 Tabel Iklan dan Pemaknaan Terlengkap 2022

Jawaban: a. Semakin sedikit jumlah kalor, semakin tinggi suhu bendanya

Pembahasan: Karena jumlah kalor dengan suhu benda yang memiliki hubungan yang berbanding lurus.

Jumlah kalor dapat menentukan suhu benda. Semakin tinggi jumlah kalor maka semakin tinggi pula suhu bendanya, begitu pula sebaliknya.

3. Berikut ini yang merupakan perubahan wujud benda yang dikarenakan pelepasan kalor yaitu

a. Melebur

b. Menyublim

c. Menguap

d. Mengembun

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Halaman 101, Mengamati Struktur Bagian dan Bahasa Teks Prosedur

Jawaban: d. Mengembun

Pembahasan: Mengembun ialah sebuah peristiwa perubahan wujud dari gas menjadi cair. Dalam peristiwa ini zat yang melepaskan energi panas.

Contohnya mengembun ialah ketika kita menyimpan sebuah es batu dalam sebuah gelas maka bagian luar gelas akan basah, atau rumput yang di lapangan pada pagi hari akan menjadi basah padahal sore harinya tidak ada hujan.

4. Angin darat dan angin laut ialah sebuah fenomena alam yang terjadi didaerah pantai merupakan salah satu contoh aplikasi perpindahan kalor...

a. Hidrologi

b. Konveksi

c. Radiasi

d. Konduksi

Baca Juga: Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 60 61 Vocabulary Exercises, The Very Intricate Designs Of The White Marble

Jawaban: b. Konveksi

Pembahasan: karena konveksi ialah sebuah perpindahan kalor yang disertai perpindahan partikel-partikel pada benda.

5. Sebuah logam bermassa 400 gram  dipanaskan sehingga menerima kalor sebesar 3,9 kJ. Jika suhu awal tembaga 30°C  dan kalor jenis logam 390 J/kg°C, maka suhu logam  setelah dipanaskan adalah ...

a. 50  °C

b. 55  °C

c. 25 °C

d. 75  °C

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 halaman 137 138, Cara Bermain Rangku Alu

Jawaban: b. 55  °C

Itulah pembahasan kunci jawaban IPA kelas 7 SMP MTs semester 1 Bab 7 Materi Tentang Kalor.

Selamat Belajar dan seomga paham.

Disclaimer:

-Konten artikel ini disajikan yang bertujuan untuk membantu orang tua dalam membimbing anak selama belajar.

-Kunci jawaban dan pembahasan ini bersifat terbuka, baik siswa maupun orang tua dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.

-Artikel ini tidak bersifat mutlak dan tidak menjamin kebenaran jawaban seratus persen.*** 

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah