Soal UTS PTS PKN Kelas 7 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022

- 31 Agustus 2022, 08:05 WIB
Ilustrasi contoh soal UTS PTS PKN kelas 7 SMP MTs semester 1 tahun 2022 dilengkapi kunci jawaban terbaru yang bisa dipelajari sebelum ujian.
Ilustrasi contoh soal UTS PTS PKN kelas 7 SMP MTs semester 1 tahun 2022 dilengkapi kunci jawaban terbaru yang bisa dipelajari sebelum ujian. /PEXELS/Jessica Lewis Creative

RINGTIMES BALI - Salam semangat belajar adik-adik. Yuk simak latihan soal UTS PTS untuk kelas 7 SMP semester 1 tahun 2022 berikut.

Kali ini kita akan membahas contoh soal UTS PTS mata pelajaran PKN kelas 7 semester 1 tahun 2022.

Pembahasan soal dan kunc jawaban ini bisa adik-adik gunakan sebagai referensi belajar sebelum mengikuti ujian.

Berikut beberapa soal dari kanal Jagat Edukasi dengan pembahasan dipandu alumni Pendidikan PKN - UMM, Kunti Nur Afifah:

Baca Juga: PKN Kelas 10 Halaman 58 59, Tabel 2.5 Identifikasi Ciri-ciri Kemerdekaan Beragama

1. perhatikan nama tokoh berikut:
1. RP Soeroso
2. Moh Yamin
3. Mr Soepomo
4. ir Soekarno
Tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara pada sidang BPUPKI yang pertama ditunjukkan oleh nomor...
a. 1, 2 dan 4
b. 1, 3 dan 4
c. 1, 2 dan 3
d. 2, 3 dan 4

pembahasan : Pada sidang BPUPKI yang pertama tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara adalah Ir Soekarno, Moh Yamin dan Mr Soepomo
jawaban: D

2. Pernyataan yang benar di bawah ini adalah...

Baca Juga: PKN Kelas 10 Halaman 61, Tabel 2.6 Perilaku Masyarakat yang Mencerminkan Upaya Membangun Kerukunan Beragama

a. kemerdekaan Indonesia adallah hasil kerja sama PPKI dengan Pemerintah Jepang
b. Tanpa penjajahan Jepang mustahil bagi bangsa Indonesia bisa merdeka
c. Kemerdekaan bangsa Indonesia bukanlah pemberian dari penjajah melainkan perjuangan bangsa Indonesia
d. Kemerdekaan Indonesia hakekatnya pemberian Jepang yang telah membentuk BPUPKI

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x