Latihan Soal Pretest PPG Bidang Pedagogik Tahun 2022 dengan Pembahasan Terlengkap

- 27 Agustus 2022, 16:15 WIB
Ilustrasi artikel berikut membahas latihan soal Pretest PPG bidang pedagogik dengan pembahasan lengkap terbaru tahun 2022.
Ilustrasi artikel berikut membahas latihan soal Pretest PPG bidang pedagogik dengan pembahasan lengkap terbaru tahun 2022. /

D. Seorang guru mendapati bahwa siswa-siswanya kesulitan memahami suatu materi. Guru tersebut ingin mengetahui sebenarnya faktor apa saja yang menyebabkan siswa mengalami kesulitan tersebut.

Baca Juga: Latihan Soal Pretest PPG Bidang Pedagogik Tahun 2022 Dilengkapi dengan Pembahasan

Jawaban: C

Pembahasan: Ketika aktivitas belajar siswanya cukup rendah, guru dapat melakukan pembaharuan pembelajaran di kelas.

2. Hasil penilaian dari kajian terhadap kekurangan peserta didik digunakan untuk memberikan pembelajaran remedial dan perbaikan RPP serta proses pembelajaran yang dikembangkan guru untuk pertemuan berikutnya disebut penilaian…

A. Semester

B. Formatif

C. Otentik

D. Sumatif

Jawaban: D

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah