Kunci Jawaban PAI Kelas 4 SD Halaman 44 Ayo Berlatih, Bersih Itu Sehat

- 25 Agustus 2022, 15:50 WIB
Inilah kunci jawaban PAI kelas 4 SD halaman 44 materi Ayo Berlatih pelajaran 4 bersih itu sehat, apa arti suci, simak selengkapnya
Inilah kunci jawaban PAI kelas 4 SD halaman 44 materi Ayo Berlatih pelajaran 4 bersih itu sehat, apa arti suci, simak selengkapnya /Buku PAI Kelas 4 SD/buku.kemendikbud.go.id/

7. Apa yang dimaksud dengan hadas besar dan hadas kecil? Berikan contohnya!

Jawaban:

Hadas besar adalah segala sesuatu yang mewajibkan mandi besar sedangkan hadas kecil adalah segala sesuatu yang mewajibkan wudu.

8. Apa yang dimaksud dengan istinja’?

Jawaban:

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 92-94 Ayo Berlatih Tentang Sujud Bagian A Pilihan Ganda Terlengkap 2022

Istinja’ adalah membersihkan sesuatu (najis) yang keluar dari qubul atau dubur menggunakan air atau batu yang bersih.

9. Apa yang dimaksud dengan tayammum?

Jawaban:

Tayammum adalah bersuci menggunakan debu atau tanah.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x