Pembahasan Soal PKN Kelas 10 Halaman 159 Tugas Mandiri 5.6, Upaya Menjaga Keutuhan NKRI

- 23 Agustus 2022, 13:48 WIB
Pembahasan Soal PKN Kelas 10 Halaman 159 Tugas Mandiri 5.6, Upaya Menjaga Keutuhan NKRI
Pembahasan Soal PKN Kelas 10 Halaman 159 Tugas Mandiri 5.6, Upaya Menjaga Keutuhan NKRI /

RINGTIMES BALI - Berikut merupakan pembahasan soal PKN kelas 10 SMA MA halaman 159 Tugas Mandiri 5.6 tentang menjaga keutuhan NKRI baik secara eksternal maupun internal.

Pada pembahasan soal PKN halaman 159 dalam artikel ini diharapkan dapat membantu siswa dalam memahami materi tentang upaya menjaga keutuhan NKRI.

Soal dan pembahasan PKN kelas 10 SMA MA halaman 159, Tugas Mandiri 5.6 berikut ini dapat dijadikan sebagai referensi belajar dan evaluasi belajar siswa.

Dikutip dari Buku Elektronik PKN kelas 10 SMA MA Edisi Revisi 2017 yang disusun oleh H. Mohamad Sodeli dkk, simak pembahasan soal PKN yang dilansir dari kanal Youtube Bapak Iwan pada 23 Agustus 2022 berikut ini:

Baca Juga: Latihan Soal Pretest PPG Semua Guru Minat Bakat Tahun 2022 Lengkap dengan Pembahasan

Tugas Mandiri 5.6

Carilah di internet atau sumber lain tentang upaya menjaga keutuhan NKRI, baik secara ekternal maupun internal.

Pembahasan:

1. Eksternal

a. Investasi asing diatur sedemikian rupa agar tidak merugikan negara

b. Membatasi waktu berkunjung turis asing ke Indonesia

c. Memperkuat penjagaan di perbatasan terluar agar tidak mudah menjadi tempat penyelendupan

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 76 77, Gagasan Utama Teks Bencana Kabut Asap Merupakan Bencana Memilukan

d. Menggunakan teknologi untuk menyebarkan kearifan dan budaya bangsa

e. Memanfaatkan teknologi untuk meredam semakin banyaknya budaya asing yang masuk ke Indonesia

2. Internal

a. Mengedepankan dialog ketika terjadi konflik SARA

b. Sebisa mungkin menghindari perdebatan SARA

c. Tidak menyebarkan berita hoaks

d. Tidak berbuat arogan terhadap sesama manusia

e. Menghindari menyebut nama suku kepada etnis tertentu dengan tujuan merendahkan

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 73, Mengidentifikasi Kata Sifat atau Adjektiva

Demikian pembahasan soal PKN kelas 10 SMA MA Tugas Mandiri 5.6 halaman 159, upaya menjaga keutuhan NKRI. Semoga bermanfaat bagi pembelajaran siswa.

Disclaimer: Pembahasan soal ini bersifat terbuka, tidak bersifat mengikat, sehingga tidak ada jaminan mutlak mengenai kebenaran jawaban. Adik-adik dapat melakukan eksplorasi sendiri dengan bantuan pengajar.***

 

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah