Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 214 Pertanyaan dan Jawaban Teks Biografi

- 22 Agustus 2022, 13:10 WIB
Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 214 Pertanyaan dan Jawaban Teks Biografi
Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 214 Pertanyaan dan Jawaban Teks Biografi /

c. Gaya penulisan dilakukan dengan cara deskriptif naratif.

d. Cerita fokus pada keberhasilan karier sebagai ilmuwan.

e. Siapakah nama tokoh yang biografinya sedang dibacakan?

Jawaban: George Saa

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 230, Pokok Informasi Teks Biografi

5. Apa peranannya sehingga ia layak dibuatkan biografi?

Jawaban: George Saa merupakan ilmuwan Indonesia kelahiran Papua pemenang lomba First Step to Nobel Prize in Physics.

6. Bagaimana masa kecilnya?

Jawaban: Masa kecilnya berlalu dalam kemiskinan. Meskipun begitu ia tetap rajin belajar dan menuntut ilmu.

7. Bagaimanakah masa mudanya?

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah