Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 50, Jarak Titik Terhadap Sumbu X dan sumbu Y dalam Kuadran

- 12 Agustus 2022, 10:30 WIB
Kunci jawaban untuk mata pelajaran matematika kelas 8 halaman 50
Kunci jawaban untuk mata pelajaran matematika kelas 8 halaman 50 /Buku paket matematika kelas 8/Buku.kemdikbud.go.id/

Setelah kalian melengkapi tabel tersebut, coba selesaikan masalah berikut ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 26 27, Klasifikasi Tulang Berdasarkan Bentuk dan Ukuran

1. Bagaimana cara menentukan titik berada pada kuadran koordinat Kartesius?

Jaawaban: untuk cara menentukan suatu titik berada pada kuadran berapa pada bidang Kartesius adalah dengan melihat koordinat titik tersebut, yaitu sebagai berikut.

a. Kuadran I adalah koordinat x positif dan koordinat y positif.

b. Kuadran II adalah koordinat x negatif dan koordinat y positif.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 59, Bencana Alam di Kawasan ASEAN Akibat Faktor Iklim

c. Kuadran III adalah koordinat x negatif dan koordinat y negatif.

d. Kuadran IV adalah koordinat x positif dan koorniat y negatif.

2. Apa yang kalian ketahui tentang titik B(3, 0), titik D(0, 4), titik E(-5, 0), dan titik H(0, -5)?

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah