Definisi Hak dan Kewajiban Asasi dari Beberapa Pakar, Pembahasan Soal PKN Kelas 11 Halaman 7 tugas Mandiri 1.1

- 9 Agustus 2022, 08:00 WIB
Inilah pembahasan soal PKN kelas 11 halaman 7
Inilah pembahasan soal PKN kelas 11 halaman 7 /Pexels/Cup of Couple

2. Menurut Haar Tilar
HAM adalah hak-hak yang melekat pada diiri setiap insan dan tanpa memiliki hak-hak itu maka setiap insan tidak bisa hidup selayaknya manusia. Hak tersebut diperoleh sejak lahir ke dunia.

3. menurut Austin - Ranney
HAM adalah ruang kebebasan bagi setiap individu yang dirumuskan dengan rinci dan jelas dalam konstitusi serta sudah dijamin pelaksanaannya oleh pemerintah.

4. Menurut Jack Donney
HAM adalah hak-hak yang dimiliki oleh manusia semata-mata karena dia sebagai seorang manusia.
Umat manusia memilikinya bukan karena yang diberikan kepadanya oleh masyarakat atau mengacu pada hukum positif, melainkan berdasar pada adanya martabat sebagai seorang manusia dan hak tersebut merupakan pemberian Tuhan.

5. Menurut Muladi
HAM adalah segala hak pokok atau dasar yang telah melekat pada diri manusia dalam kehidupannya. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 45, Ayo Kita Tinjau Ulang Terbaru 2022

Pengertian Kewajiban Asasi

1. Menurut Prof Dr Notonegoro
Kewajiban adalah beban untuk memberikan sesuatu yang semestinya dibiarkan atau diberikan oleh pihak tertentu tidal dapat dari pihak lain manapun yang pada pinnsipnya dapat dituntut secara paksa oleh yang berkepentingan.
Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan.

2. Menurut United Nation Human Right
Kewajiban asasi manusia adalah kewajiban yang harus dilaksanakan guna melindungi hak asasi manusia.
terdapat tiga buah kewajiban yaitu kewajiban untuk menghormati, untuk melindungi dan untuk memenuhi.

Demikian pembahasan soal tentang definisi hak dan kewajiban asasi dari beberapa pakar.

Disclaimer :

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah