Sejarah Kelas 10 Halaman 44, Identifikasi Peninggalan Masa Protosejarah

- 8 Agustus 2022, 07:41 WIB
Pembahasan soal sejarah kelas 10 halaman 44
Pembahasan soal sejarah kelas 10 halaman 44 /Buku paket sejarah kelas 10/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Berikut pembahasan soal untuk mata pelajaran sejarah kelas 10 halaman 44.

Adanya pembahasan soal ini semoga bisa membantu para siswa kelas 10 ketika akan belajar mata pelajaran sejarah secara mandiri di rumah.

Inilah pembahasan soal sejarah kelas 10 halaman 44, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik dan dipandu oleh alumni Sastra Sejaraah UNEJ, Arif Budiman.

Identifikasi Peninggalan Masa Protosejarah

Baca Juga: Pembahasan Soal PAI Kelas 10 Halaman 18, Perilaku yang Mencerminkan Mengimani dan Meneladani Sifat Allah

Adanya peralatan batu yang banyak ditemukan di dekat penemuan fosil manusia purba menunjukkan bahwa manusia purba telah memiliki kebudayaan dalam benuk peralatan yang terbuat dari batu.

Kemudian juga banyak ditemukannya berbagai gambar-gambar sederhana yang terlukis di dinding langit-langit gua tempat kediaman manusia purba.

Lalu ditemukan objek lukisan dalam bentuk relief seperti manusia, binatang, dan pola-pola geometris banyak ditemukan di Bondowoso dan Bali.

Penemuan berbagai jenis objek lukisan dalam bentuk relief tersebut menunjukkan perkembangan manusia pada bidang seni rupa.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x