Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Kurikulum Merdeka Halaman 11, 12, Tabel 1.2 Kalimat Perincian dan Majas

- 5 Agustus 2022, 16:40 WIB
Adik-adik, berikut pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 11, 12, Tabel 1.2 kalimat perincian dan majas personifikasi, Kurikulum Merdeka.
Adik-adik, berikut pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 11, 12, Tabel 1.2 kalimat perincian dan majas personifikasi, Kurikulum Merdeka. /Tangkapan layar buku Bahasa Indonesia Kelas 7 Kurikulum Merdeka

Jawaban:

1.Mobil itu batuk-batuk dan menyemburkan asap hitam saat lewat di depanku.

2.Kami belajar diiringi nyala lilin yang menari-nari dalam kegelapan.

3.Bunyi sirene pemadam kebakaran itu menjerit-jerit menyuruh kami minggir.

4.Kasurku seperti memanggil-manggilku begitu aku memasuki kamar di siang terik itu.

5.Rasa sambal yang pedas itu membakar lidahku.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 31 Uji Kompetensi 1.3 PPKI, Full Pembahasan Nomor 1-5 K13 Terbaru

Demikian pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 SMP MTs halaman 11-12 kegiatan 4, kalimat perincian dan majas personifikasi, Kurikulum Merdeka. Selamat Belajar.

Disclaimer:

Artikel konten ini disajikan dan dibuat bertujuan sebagai alternatif jawaban sekaligus bahan referensi dalam belajar. Pembahasan kunci jawaban ini bersifat terbuka dan tidak mutlak menjamin kebenarannya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x