Siapa Sajakah Anggota BPUPKI, Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 30 Uji Kompetensi 1.1 Nomor 2

- 1 Agustus 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi Siapa Sajakah Anggota BPUPKI, Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 30 Uji Kompetensi 1.1 Nomor 2.
Ilustrasi Siapa Sajakah Anggota BPUPKI, Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 30 Uji Kompetensi 1.1 Nomor 2. /Pexels/Abhilash Sahoo

RINGTIMES BALI – Salam Semangat Belajar! Adik-adik, inilah kunci jawaban PKN SMP MTs kelas 7 halaman 30 soal nomor 2, siapa sajakah anggota BPUPKI dengan pembahasan lengkap.

Dalam artikel ini akan memaparkan kunci jawaban PKn kelas 7 halaman 30 ‘Uji Kompetensi 1.1’ tentang Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara lengkap dengan pembahasan.

Pembahasan kunci jawaban PKn kelas 7 soal nomor 2 ‘Uji Kompetensi 1.1’ akan dipaparkan lengkap setelah soal disajikan terkait BPUPKI.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 13-30 Bab 1 Objek IPA dan Pengamatannya Full Pembahasan Terlengkap 2022

Diharapkan kunci jawaban PKn kelas 7 dapat menjadi panduan dan referensi adik-adik. Adik-adik dapat mengoreksi jawaban setelah mengerjakan soal pada buku paket PKn Kemdikbud.

Dilansir dari Buku Kemdikbud Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017, inilah kunci jawaban PKn Kelas 9 halaman 30 Uji Kompetensi 1.1 nomor 2 yang dibahas oleh Kunti Nur Affifah, S. Pd., Alumni Pendidikan PKn UMM Malang sebagai berikut:

2.Siapa sajakah anggota BPUPKI?

Jawaban: anggota BPUPKI terdiri dari berjumlah 62 orang yang terdiri atas tokoh-tokoh bangsa Indonesia dan 7 orang anggota perwakilan dari Jepang.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 102 103 104 105 106 Uji Kompetensi 1 Bilangan, Full Pembahasan 1-20

Nama-nama anggota BPUPKI:

1. Dr. Kanjeng Raden Tumenggung (K.R.T.) Radjiman Wedyodiningrat (Ketua)
2. Raden Pandji Soeroso (Wakil)
3. Ichibangase Yosio (Wakil)
4. Ir. Soekarno
5. Drs. Moh. Hatta
6. Prof. Mr. Dr. Soepomo
7. Mr. Muhammad Yamin
8. Ki Hajar Dewantara
9. Haji Abdul Wahid Hasyim
10.Mr. Raden Ahmad Subarjo
11.Ny. Mr. Raden Ayu Maria Ulfah Santoso
12.Ny. Raden Nganten Siti Sukaptinah Sunaryo Mangunpuspito
13.Liem Koen Hian
14. Oey Tiang Tjoe
15. Oey Tjong Hauw
16. Tan Eng Hoa
17. Abikoesno Tjokrosejoso
18. Hadji Ah. Sanoesi
19. K.H. Abdul Halim
20. Prof. Dr. R. Asikin Widjajakoesoemo

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 107 108 Uji Kompetensi 1 Bilangan, Full Pembahasan Soal Uraian 1-10

21. M. Aris
22. Abdul Kadir
23. Dr. R. Boentaran Martoatmodjo
24. B.P.H. Bintoro
25. A.M. Dasaat
26. Prof. Dr. P.A.H. Djajadiningrat
27. Ki Bagoes Hadikoesoemo
28.R. Hindromartono
29. R.A.A. Sumitro Kolopaking P
30. Dr. R. Koesoemah Atmadja
31. J. Latuharhary
32. R.M. Margono Djojohadikoesoemo
33. A. A Maramis
34. K.H. Masjkoer
35. K.H.M. Mansoer
36. Moenandar
37. A.K. Moezakir
38. R. Oto Iskandar Dinata
39. Parada Harahap
40. B.P.H. Poeroebojo
41. R. Abdoellrahim Pratalykrama
42. R. Roeslan Wongsoekoesoemo
43. Prof. Ir. R. Rooseno
44. H. Agus Salim
45. Dr. Samsi

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 116 Ayo Kita Berlatih 2.1 Konsep Himpunan, Full Pembahasan

46. Soesanto
47. Soewandi
48. Drs.K.R.M.A. Sosrodiningrat
49. R.M. Sartono
50. R. Samsoedin
51. R.A.A.Wiranata Koesoema
52. K.R.M.T. Wongsonagoro
53. R. Sastromoeljono
54. R. Singgih
55. A. Baswedan
56. R. Soedirman
57. R. Soekardjo Wirjopranoto
58. Dr. Soekiman
59. Ir. R.M.P. Soerahman Tjokroadisoerjo
60. M. Soetardjo Kartohadikoesoemo
61. R.M.T.A. Soerjo
62. K.R.M.T.H. Woerjaningrat
63. P.F. Dahler
64. K.H. Abdul Fatah Hasan
65. R. Asikin Nata Negara
66. BKPA Soejo Hamidjojo
67. Ir. Pangeran M.Noor
68. M. Besar
69. Abdul Kaffar

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 147-149 Ayo Kita Berlatih 2.6 Nomor 6-10, Sifat-sifat Himpunan

Itulah kunci jawaban PKn Kelas 7 SMP dan MTs halaman 30 Uji Kompetensi 1.1 nomor 2 Bab 1 tentang Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara. Semoga bermanfaat.

Disclaimer:

1.Konten ini disajikan dan dibuat bertujuan agar dapat membantu adik-adik serta dapat memberikan referensi dalam belajar.

2.Kunci jawaban dan pembahasan ini bersifat terbuka, siswa dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.

3.Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran kunci jawaban.***

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x