Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 62, Gagasan Pokok Teks Upaya Melestarikan Lingkungan Hidup

- 29 Juli 2022, 06:30 WIB
Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 62
Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 62 /Buku paket bahasa Indonesia kelas 10/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan soal untuk mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 10 halaman 62.

Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 62 ini membahas mengenai gagasan pokok dalam teks Upaya Melestarikan Lingkungan Hidup.

Marilah segera kita simak pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 62, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik dan dipandu oleh alumni Sastra Indonesia UNEJ, Suci Annisa Caroline.

Gagasan Pokok Teks Upaya Melestarikan Lingkungan Hidup

Baca Juga: PKN Kelas 10 Halaman 61, Contoh Perilaku Masyarakat yang Mencerminkan Perwujudan Kerukunan Beragama

1. Permasalahan seputar lingkungan hidup selalu terdengar mengemuka.

2. Banyak usaha yang seharusnya dilakukan oleh manusia sebagai upaya dalam pelestarian lingkungan hidup.

3. Kerusakan lingkungan hidup, efeknya akan terus berlangsung.

4. Setiap peristiwa dan kejadian alam yang diakibatnya oleh kerusakan lingkungan hidup merupakan suatu pertanda bahwa manusia harus mulai sadar dan berubah.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x