Kunci Jawaban PKN Bab 2 Kelas 9 Halaman 51: Pembukaan UUD 1945

- 28 Juli 2022, 20:00 WIB
Berikut ini kunci jawaban PKN SMP/MTS kelas 9 Uji Kompetensi Bab 2 Kurikulum 2013. Kunci jawaban ini bertujuan membantu siswa kelas 9.
Berikut ini kunci jawaban PKN SMP/MTS kelas 9 Uji Kompetensi Bab 2 Kurikulum 2013. Kunci jawaban ini bertujuan membantu siswa kelas 9. /Pexels/Ekaterina Bolovtsova

Alinea ini memuat dalil objektif, yaitu bahwa penjajahan itidak sesuai dengan peri kemanusiaan dan prikeadilan.

Penjajahan bertentangan dengan nilai-nilai kemanusiaan, karena penjajahan memandang manusia tidak memiliki derajat yang sama. 

Penjajahan tidak sesuai dengan perikeadilan karena penjajahan memperlakukan manusia secara diskriminatif. Tidak selayaknya manusia diperlakukan secara tidak adil, ditindas, disiksa, dirampas hak hidupnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 19-21 Pilihan Ganda dan Esay Materi Kitab Allah Terlengkap 2022

Alinea pertama juga mengandung dalil subjektif, yaitu aspirasi bangsa Indonesia untuk melepaskan diri dari penjajahan.

Kedua makna dalam alinea pertama meletakkan tugas dan tanggung jawab kepada bangsa dan negara serta warga negara Indonesia untuk senantiasa melawan penjajahan dalam segala bentuknya.

2. Upaya apa yang harus dilakukan oleh bangsa Indonesia dalam mencapai kemerdekaan sebagai cita-cita bangsa yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur?

Jawaban: Meningkatkan kualitas hukum dan supremasi hukum yang ada di Indonesia, karena Indonesia adalah negara hukum.

Baca Juga: Memahami Ragam Bahasa Teks Deskripsi, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 11 Kalimat Perincian

Meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia sehingga seluruh masyarakat di Indonesia akan mendapatkan pendidikan yang layak dan akan menjadi masyarakat yang makmur.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x