Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 23, Perbedaan Teks Kelelawar dan Rantai Makanan di Antartika

- 25 Juli 2022, 14:45 WIB
Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 Halaman 23, Perbedaan Teks Kelelawar dan Rantai Makanan di Antartika.
Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 Halaman 23, Perbedaan Teks Kelelawar dan Rantai Makanan di Antartika. /

Jawaban: Pendeskripsian kedua teks tersebut terutama berbeda dari objek yang dideskripsikan. Teks Kelelawar lebih berpaku pada ciri-ciri dan jenis kelelawar, sementara teks Rantai Makanan di Antartika lebih menjabarkan objek pengisi rantai makanan itu sendiri

3. Beberapa kata atau istilah teknis bidang ilmu yang harus kamu pahami. Cari informasi kata teknis berikut: plankton, phyto plankton, mikroskopik, rantai makanan, diatom, produsen, konsumen, dan lain-lain. Catat lainnya yang kurang kamu pahami, cari informasi tentang kata tersebut!

Jawaban:

Plankton: Menurut KBBI, plankton adalah organisme laut yang ukuran fisiknya sangat halus dan melayang di dalam air laut. Plankton dapat berupa tumbuhan dan hewan sebagai makanan utama ikan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 21, Mencermati Struktur Teks Laporan Terbaru 2022

Phyto Plankton (Fitoplankton): Komponen autotropf plankton

Autotrof: Organisme yang mampu membuat makanan sendiri dengan menggunakan bahan organik dan anorganik dengan bantuan energi matahari. Komponen autotrof juga berperan sebagai produsen.

Mikroskopik: Sifat ukuran yang sangat kecil dan hanya bisa dilihat dengan mikroskop.

Rantai makanan: proses perpindahan energi makanan dari tumbuhan ke organisme lainnya melalui peristiwa makan dan dimakan.

Diatom: Jenis tumbuhan ganggang yang terdapat sel dikelilingi oleh suatu cangkang, seperti kotak yang mengandung silika.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x