Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 57 58, Pendapat dari Teks Pembangunan dan Bencana Lingkungan

- 23 Juli 2022, 11:16 WIB
Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 57 58
Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 57 58 /Buku paket bahasa Indonesia kelas 10/Buku.kemdikbud.go.id

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan soal untuk mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 10 halaman 57 58.

Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 ini akan membahas mengenai pendapat dari teks yang berjudul Pembangunan dan Bencana Alam.

Sebelum menuju pembahasan soal, sebaiknya buka terlebih dahulu buku paket bahasa Indonesia kelas 10 milik kalian dan amati dengan seksama soal di halaman 57 58.

Inilah pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 57 58, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik dan dipandu oleh alumni Sastra Indonesia UNEJ, Suci Annisa Caroline.

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 56, Pendapat dan Argumen dari Teks Bahaya Narkoba bagi Generasi Muda

Pendapat yang Disampaikan dari Teks Pembangunan dan Bencana Alam

Bumi saat ini menghadapi permasalahan yang serius.

Argumen yang Disampaikan dari Teks Pembangunan dan Bencana Alam

1. Ada enam masalah lingkungan yang utama tersebut adalah ledakan jumlah penduduk, penipisan sumber daya alam, perubahan iklim global, kepunahan tumbuhan dan hewan.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x