Soal PAT UKK Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 2 Sesuai Kisi-Kisi K13 Terbaru 2022

- 21 Juli 2022, 13:10 WIB
Soal PAT UKK Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 2
Soal PAT UKK Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 2 /Pexels.com /olia danilevich.

Jawaban: A

Pembahasan: Puisi rakyat adalah warisan bangsa yang berupa syair, puisi, pantun, dan gurindam

2. Berikut merupakan pengertian dari rima…

A. Jumlah bait pada sajak

B. Jumlah baris pada tiap-tiap bait

C. Jumlah kata pada tiap-tiap baris

D. Pengulangan kata-kata pada sajak baik di awal maupun di akhir

Jawaban: D

Baca Juga: Soal UAS PAS Kelas 3 Tema 6 Semester 2 Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Lengkap

Pembahasan: Rima merupakan persamaan bunyi pada beberapa kata dalam sebuah kata misalnya a-a-a-a atau b-b-b-b

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x