Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP MTs Halaman 21 dan 22, Uji Kompetensi Bab 1 Seni Lukis

- 19 Juli 2022, 16:00 WIB
Inilah kunci jawaban Seni Budaya kelas 9 SMP MTs halaman 21 dan 22 Uji Komperensi Bab 1 tentang seni lukis, Tuliskan pengertian seni lukis
Inilah kunci jawaban Seni Budaya kelas 9 SMP MTs halaman 21 dan 22 Uji Komperensi Bab 1 tentang seni lukis, Tuliskan pengertian seni lukis /Buku Seni Budaya Kelas 9/buku.kemendikbud.go.id/

Seni lukis adalah pengembangan dari menggambar dengan keunikan atau ciri khas tersendiri yang ditumpahkan dalam bidang dua dimensional dengan menggunakan warna dan garis.

Ciri khasnya adalah didasarkan pada tema, gaya, teknik, bahan dan bentuk karya seni tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 Halaman 21-22, Uji Kompetensi Bab 1 Seni Lukis

2. Sebutkan gaya/aliran dalam seni lukis.

Jawaban:

- Realisme, yaitu gaya yang memandang dunia apa adanya tanpa menambah atau mengurangi objek.

- Romantik, yaitu gaya yang bersifat imajiner dan melukiskan cerita-cerita yang romantis.

- Ekspresionisme, yaitu gaya yang sesuai dengan keadaan dan spontan saat melihat objek karyanya.

- Surealisme, yaitu gaya yang menggunakan bentuk dan warna seperti dalam mimpi.

- Impressionisme, yaitu penggambarannya sesuai dengan kesan saat obyek dilukis.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah