Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 30 dan 31 Kegiatan 2.1, Apa yang Dimaksud dengan Iklan

- 14 Juli 2022, 06:36 WIB
Adik-adik, inilah kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 30 dan 31 kegiatan 2.1 apa yang dimaksud dengan iklan, simak selengkapnya
Adik-adik, inilah kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 halaman 30 dan 31 kegiatan 2.1 apa yang dimaksud dengan iklan, simak selengkapnya /Buku Bahasa Indonesia Kelas 8/buku.kemendikbud.go.id/

Iklan adalah sebuah informasi tentang barang atau jasa yang dibuat oleh produsen ditujukan kepada masyarakat yang disampaikan melalui media baik itu media cetak, audio maupun elektronik.

2. Apa fungsi iklan?

Jawaban:

Fungsi iklan adalah untuk mengajak masyarakat agar membeli atau menggunakan barang atau jasa yang terdapat dalam iklan tersebut.

Baca Juga: Letak Astronomis Myanmar IPS Kelas 8 Halaman 6 Bab 1 Aktivitas Individu, Kunci Jawaban Kegiatan 2

3. Dimana saja iklan itu bisa kamu temukan?

Jawaban:

Iklan bisa ditemukan di media cetak, radio, televisi, maupun handphone.

4. Bagaimana fungsi iklan bagi pemerintah dan perusahaan?

Jawaban:

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x