Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 5 Aktivitas Kelompok, Sebaran Benua di Dunia, Batas Wilayah, Daftar Negara

- 12 Juli 2022, 17:42 WIB
Ilustrasi kunci jawaban IPS kelas 9 halaman 5 aktivitas kelompok, sebaran benua di dunia, batas wilayah, daftar negara.
Ilustrasi kunci jawaban IPS kelas 9 halaman 5 aktivitas kelompok, sebaran benua di dunia, batas wilayah, daftar negara. /Pixabay.com/moinzon

RINGTIMES BALI – Hallo adik adik semua, kita akan bahas tentang Kunci Jawaban IPS kelas 9 halaman 5. Aktivitas Kelompok: Sebaran Benua di Dunia, Batas Wilayah dan Daftar Negara, lengkap 2022.

Kunci Jawaban IPS kelas 9 halaman 5. Aktivitas Kelompok: Sebaran Benua di Dunia, Batas Wilayah dan Daftar Negara, lengkap 2022.

Mengacu pada kurikulum 2013 Kemdikbud, inilah Kunci Jawaban IPS kelas 9 halaman 5. Aktivitas Kelompok: Sebaran Benua di Dunia, Batas Wilayah dan Daftar Negara, lengkap 2022, selengkapnya dengan pemateri Kunti Nur Afifah, Alumni Pendidikan PKN, UMM, 12 Juli 2022:

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 36, Keadaan Fisik Negara Amerika Serikat

Aktivitas Kelompok Halaman 5

Perhatikanlah sebaran benua di dunia. Cermati letak setiap benua dan negara-negara yang ada di berbagai benua.

Carilah informasi tambahan tentang benua tersebut pada atlas. Selanjutnya tulislah hasil pengamatanmu pada tabel berikut ini.

Pembahasan:

1.) Nama Benua: Asia

Batas Wilayah:

- Timur: Samudera Pasifik

- Selatan: Samudera India & Benua Australia

- Barat: Benua Eropa & Benua Afrika

- Utara: Samudera Artika

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 26 27, Keadaan Fisik Negara Jepang

Daftar negara-negara:

- Indonesia

- Jepang

- Singapura

- India

- Vietnam

- Malaysia

- Korea Selatan

- Korea Utara

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 21, Pembagian Wilayah di Benua Australia

2.) Nama Benua: Australia

Batas Wilayah:

- Timur: Samudera Pasifik, Selandia Baru

- Selatan: Samudera India & Laut Timor

- Barat: Samudera Hindia & Laut Timor

- Utara: Indonesia, Papua Nugini, Laut Arafuru dan Timor Leste

Daftar negara-negara:

- New South

- Australia Barat

- Australia Selatan

- Tasmania

- Victoria

- Quennsland

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 78, Cerpen Anak Rajin dan Pohon Pengetahuan

3.) Nama Benua: Afrika

Batas Wilayah:

- Timur: Samudera Hindia & Laut Merah

- Selatan: Samudera Atlantik

- Barat: Samudera Atlantik

- Utara: Benua Eropa & Laut Tengah

Daftar negara-negara:

- Kenya

- Mesir

- Arab

- Maroko

- Ghana

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 77 78, Latihan Kata atau Kalimat Ekspresif

4.) Nama Benua: Eropa

Batas Wilayah:

- Timur: Laut Kaspia, Pegunungan Ural & Benua Asia

- Selatan: Laut Tengah

- Barat: Samudera Atlantik

- Utara: Samudera Arktik

Daftar negara-negara:

- Denmark

- Perancis

- Finlandia

- Jerman

- Belgia

Baca Juga: Negara Pemasok Sumber Daya Alam Jepang IPS Kelas 9 Halaman 26, Kunci Jawaban Bab 1 Semester 1

5.) Nama Benua: Amerika

Batas Wilayah:

- Timur: Samudera Atlantik

- Selatan: Samudera Pasifik Selatan

- Barat: Selat Bering & Samudera Pasifik

- Utara: Laut Arktik & Greenland

Daftar negara-negara:

- Amerika Serikat

- Kanada

- Mexico

- Jamaika

Disclaimer :

Pembahasan soal ini hanyalah sebagai referensi belajar siswa. Kebenaran jawaban tergantung penilaian pengajar. Selamat belajar.***

 

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x