Pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013

- 8 Juli 2022, 18:50 WIB
Ilustrasi pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 12 Semester 2.
Ilustrasi pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 12 Semester 2. /Pixabay.com/moinzon

Baca Juga: Nama-Nama Kota di Victoria IPS Kelas 9 Halaman 21 Bab 1, Kunci Jawaban Aktivitas Kelompok Australia

Coba sebutkan dua sistem pemerintahan yang berbeda yaitu?

Jawaban : sistem presidensial dan sistem parlemente.

Soal 3.

Ketika Indonesia kembali menjadi negara kesatuan, UUD yang digunakan sebagai landasan hukum Republik Indonesia bukan kembali UUD 1945, sebagaimana?

Jawaban : sebagaimana yang ditetapkan oleh PPKI pada awal kemerdekaan, namun menggunakan UUD Sementara 1950.

Soal 4.

Apa yang dimaksud dengan partai politik?

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 65 Kegiatan 2, Penyampaian dalam Eksposisi

Jawaban : Partai politik merupakan suatu kelompok terorganisir yang anggota- anggotanya mempunyai orientasi, nilai-nilai, dan cita-cita yang sama.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x