Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Berdasarkan Peta, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 34 Terlengkap

- 28 Juni 2022, 19:01 WIB
Inilah pembahasan kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD MI halaman 34 kondisi geografis pulau Papua dan Maluku berdasarkan Peta, terlengkap 2022.
Inilah pembahasan kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD MI halaman 34 kondisi geografis pulau Papua dan Maluku berdasarkan Peta, terlengkap 2022. /Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017

Pantai di Papua:

  • Pantai Bosnik
  • Pantai Bakaro
  • Kepulauan Raja Ampat
  • Pantai Lampu Satu
  • Pantai Teluk Triton
  • Pantai Pulau Venue
  • Pantai Yen Beba

Baca Juga: Sikap yang Sesuai dengan Lambang Kepala Banteng dalam Pancasila, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 25

Pantai di Maluku:

  • Pantai Liang/Hunimua
  • Pantai Natsepa
  • Pantai Liang
  • Pantai Namalatu
  • Pantai Dodola
  • Pantai Pintu Kota
  • Pantai Lubang Buaya
  • Pantai Ora
  • Pantai Jikumerasa
  • Pantai Pasir Panjang/Ngurbloat
  • Pantai Pintu Kota

Nama Laut di Pulau Papua dan Maluku

  • Laut Banda
  • Laut Halmahera
  • Laut Seram
  • Laut Maluku

Baca Juga: Sikap yang Sesuai dengan Lambang Pohon Beringin Sila Ke-3 Pancasila, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 25

b.Nama-nama dataran rendah

Dataran rendah di Papua:

  • Semenanjung Bomberai
  • Doberai, Pesisir Arafura
  • Pesisir Trans-Fly
  • Pesisir Teluk Papua
  • Pesisir barat laut Papua
  • Pesisir bagian selatan Papua

Dataran rendah di Maluku:

  • Pulai Kei Kecil
  • Pulau Morotai
  • Pulau Seram

Baca Juga: Sikap yang Sesuai dengan Lambang Rantai Sila Kedua Pancasila, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 25

c.Nama-nama gunung

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah