Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 21 Merancang Percobaan Bab 1 Hakikat Ilmu Sains dan Metode Ilmiah 2022

- 26 Juni 2022, 15:00 WIB
Pembahasan kunci jawaban IPA kelas 7 SMP MTs halaman 17 aktivitas 1.8 tujuan percobaan, bab 1 semester 1 kurikulum merdeka terlengkap 2022.
Pembahasan kunci jawaban IPA kelas 7 SMP MTs halaman 17 aktivitas 1.8 tujuan percobaan, bab 1 semester 1 kurikulum merdeka terlengkap 2022. /Buku IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka 2022

Sementara, bagian e penyelidikannya sulit dilakukan karena saat ini tidak ada lagi manusia purba, kecuali jika sampel dari fosil cukup untuk mewakili jumlah manusia purba yang pernah ada.

2.Dalam suatu percobaan yang bertujuan untuk menyelidiki apakah banyaknya pupuk yang ditambahkan memengaruhi pertumbuhan tanaman menjadi lebih besar, tentukanlah:

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 14, 15, 16, Bilangan Positif dan Negatif Kurikulum Merdeka 2022

a. hipotesis dari percobaan ini
b. variabel bebasnya
c. cara mengukur variabel terikatnya
d. tiga macam variabel kontrol dalam percobaan ini

Jawaban: Percobaan untuk menyelidiki apakah banyaknya pupuk yang ditambahkan mempengaruhi pertumbuhan tanaman menjadi lebih besar.

a.Hipotesis: semakin banyak pupuk yang ditambahkan menyebabkan pertumbuhan tanaman lebih cepat karena nutrisi yang terkandung dalam pupuk membuat tanaman lebih besar.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 17, 18, 19, Garis Bilangan dan Nilai Mutlak Kurikulum Merdeka 2022

b.Variabel bebas: banyaknya pupuk yang ditambahkan

c.Variabel terikat: tinggi tanaman atau banyaknya daun atau besarnya daun

d.Variabel kontrol: jenis tanaman, jenis tanah yang digunakan, penempatan di bawah Matahari atau tidak, waktu menyiram, jenis dan jumlah air yang digunakan.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x