Soal PAT Kelas 5 Semester 2 Tema 7 Peristiwa dalam Kehidupan, Beserta Kunci Jawaban UKK K13 Tahun 2022

- 15 Juni 2022, 13:40 WIB
Soal PAT Kelas 5 Semester 2 Tema 7 Peristiwa dalam Kehidupan, Beserta Kunci Jawaban UKK K13 Tahun 2022
Soal PAT Kelas 5 Semester 2 Tema 7 Peristiwa dalam Kehidupan, Beserta Kunci Jawaban UKK K13 Tahun 2022 /Pexels.com /Ylanite Koppens

Pembahasan : contoh sikap rela berkorban adalah menolong dengan iklas
Jawaban : A

8. Bagian yang membedakan antara surat undangan resmi dan surat undangan tidak resmi adalah...
a. Salam pembuka
b. Kepala surat
c. Perihal surat
d  tembusan

Pembahasan : perbedaan kedua surat ada pada salam pembuka
Jawaban : A

9. Persamaan antara surat resmi dan surat pribadi adalah keduanya terdapat...
a. Kop surat
b. Lampiran dan hal surat
c. Tembusan
d. Alamat penerima surat

Pembahasan : persamaan kedua surat adalah sama-sama mencantumkan alamat penerima
Jawaban : D

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 263, Penggunaan Diksi dalam Puisi

10. Berikut beberapa ciri surat:
- dibuat oleh instansi
- untuk instansi, organisasi atau perorangan
- berisi kepentingan kedinasan
Ciri diatas merupakan ciri dari...
a. Surat setengah resmi
b. Surat resmi
c. Surat tidak resmi
d. Surat semi resmi

Pembahasan : ciri di atas adalah ciri surat resmi
Jawaban : B

Demikian pembahasan soal dan kunci jawaban yang bisa dipelajari untuk membantu siswa dalam menghadapi ujian.

Disclaimer :

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x