Kumpulan Soal UAS PAT PAI Kelas 7 Semester 2 Dilengkapi Kunci Jawaban

- 11 Juni 2022, 11:50 WIB
Latian soal dan kunci jawaban UAS PAT PAI kelas 7 semester 2
Latian soal dan kunci jawaban UAS PAT PAI kelas 7 semester 2 /Pexels/Karolina Grabowska /

Baca Juga: Besaran Turunan dalam Satuan Pokok SI, Materi IPA SMP Kelas 7 Semester 1

3. Apakah yang menjadi penyebab Nabi Muhammad hijrah?

Jawaban: yang menjadi penyebab Nabi Muhammad hijrah adalah karena atas perintah Allah, serangan kafir Quraisy Mekah yang semakin meningkat.

Selain itu juga karena ada harapan baru untuk mengembangkan islam di Madinah.

4. Jelaskan pengertian dari muhajirin!

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA SMP Kelas 7 Halaman 29 Uji Kompetensi Bab 1 Semester 1

Jawaban: muhajirin adalah orang-orang Mekah yang hijrah.

5. Jelaskan pengertian dari al khulafau ar rasyidun!

Jawaban: pengertian dari al khulafau ar rasyidun adalah pemimpin-pemimpin yang diberi petunjuk oleh Allah.

6. Siapa sajakah yang termasuk al khulafau ar rasyidun?

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x